Monday 13 May 2013

Mengenal lebih Dekat Nil Maizar Pelatih Timnas Indonesia

Mengenal lebih Dekat Nil Maizar Pelatih Timnas Indonesia



Jika kita lihat sosok pelatih ini terlihat serius sekali pada saat menyaksikan Timnas Indonesia berlaga.Meskipun begitu,beliau juga tidak luput dari cemoohan dan kritikan orang-orang yang ingin memiliki kepentingan di timas Indonesia.Memang Nil Maizar belum lama berkiprah di dunia pelatih sepakbola,dalam 3 tahun beliau sudah bisa menduduki posisi pelatih utama timnas senior.
Prestasi ini didapatkan saat Nil Maizar menjabat sebagai pelatih utama di SPFC menggantikan pelatih sebelumnya Arcan Lurie pada musim kompetisi 2009/2010.Dan pada musim 2011/2012 Nil Maizar berhasil membawa anak asuhnya meraih trofi piala ISL,hanya dalam kurun waktu 2 tahun beliau bisa memberikan prestasi yang luar biasa dan menjadi awal profesi kepelatihan yang lebih professional.
Pertandingan terakhir yang telah di lewati yaitu laga persahabatan melawan Kamerun dengan skor akhir 0-0,menurut agen bola laga ini juga sebagai uji tanding sebelum timnas berhadapan dengan Singapura dilanjutan kompetisi AFF 2012.
Menurut beberapa pengamat sepakbola Indonesia,kepemimpinan Nil Maizar selama menjabat sebagai pelatih timnas sangat baik,ini juga bisa membuktikan kepada bangsa Indonesia jika pelatih lokal memiliki kualitas yang tidak kalah dengan pelatih dari luar negeri.Semoga saja beliau bisa membuktikan kepada publik dengan prestasi memukau di ajang internasional.Informasi bisnis bola yang beredar juga bisa memprediksi,jika penampilan timnas dibawah asuhan Nil Maizar memukau para pecinta sepakbola tanah air bisa membawa peruntungan bagi bisnis di Indonesia.

Berikut ini profil Nil Maizar
Nama Lengkap                   : Nil Maizar
Tempat Lahir                      : Payakumbuh, Sumatra Barat
Tanggal Lahir                     : 2 Januari 1970
Kebangsaan                        : Indonesia
Posisi                                  : Pelatih
Bermain di Klub                 : Timnas Indonesia





SUMBER


No comments:

Post a Comment